Menambah User teregistrasi melalui back-end Joomla!

shares

menambah user joomla
Back-end Joomla bisa disebut juga halaman administrator Joomla!
Sekarang kita akan belajar membuat user yang nantinya bisa login ke website berbasis joomla melalui form login yang disediakan. User ini dibuat oleh sang admin website.







Langkah pertama, klik menu Site - User Manager
Kemudian klik New
menambah user joomla


Pada form User Details, masukkan nama, Username, E-mail, New Password, Verify Password.
untuk Group, pilih Registered. Setelah itu klik save


User yang kita buat akan otomatis bisa digunakan. Jadi User ini jika melakukan login, maka menu-menu yang mengharuskan melakukan login, seperti forum dll tidak perlu melakukan login lagi di halaman forumnya


Contoh krtika melakukan login di halaman front-end nya dengan menggunakan user yang baru kita buat tadi:


setelah login dengan Username dan Password yang benar, maka akan muncul tampilan seperti ini

Related Posts

5 comments:

Tony Rakuen mengatakan...

Cara membuat tampilan loginnya gimana???

thanks

Tony Rakuen mengatakan...

Cara membuat tampilan login di web joomla gimana???

Thank's

Unknown mengatakan...

Maksudnya tampilan login gmn mas?

mas dauss mengatakan...

tau ga cara nginput gambar virtumart di joomla tapi lewat front end buka back and?trimkasih

Unknown mengatakan...

memangnya kenapa kalo lewat back-end nya mas? kan malah lebih lengkap menunya :)